Profil Keterampilan Berpikir Kritis Siswa dalam Penggunaan Worksheet dan Problemsheet menggunakan Multi Modus Representasi

Penulis

  • Fanni Zulaiha Prodi Pendidikan Fisika Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.52188/jpfs.v1i1.61

Kata Kunci:

Keterampilan Berpikir Kritis, Worksheet menggunakan Multi Modus Representasi, Problemsheet menggunakan Multi Modus Representasi

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan profil keterampilan berpikir kritis siswa setelah mendapatkan pembelajaran fisika menggunakan worksheet dan problemsheets berorientasi keterampilan berpikir kritis menggunakan multimodus representasi pada materi alat optik. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi experiment. Sampel penelitian berjumlah 36 siswa SMA/MA kelas X. Sampel ditentukan menggunakan teknik purposive sampling. Berdasarkan hasil pengolahan data, didapatkan hasil bahwa Worksheet dan problemsheet yang dikembangkan efektif meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa dengan kategori peningkatan sedang. Sebanyak 22 % dengan kategori peningkatan rendah, 75 % siswa dengan peningkatan sedang, dan 3 % siswa dengan kategori peningkatan tinggi.

Referensi

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bere, C.V. (2014). The use of worksheets in the classroom.

Chingos, M.W., Whitehurst, G.J. (2012). Choosing Blindly: instructional materials teacher effectiveness and the common core. Washington: Brown Center on Education Policy at Brookings.

F., Dhanny, A., dan Salmah, U. (2013). The Development of Students Worksheet using PMRI Approach on Materials of Rectangle and Square for the VII Grade Students of Junior High School. Proceeding The First South East Asia Design/Development Research (SEA-DR) International Conference.

Hake, R. (1998). Interactive-engagement versus traditional methods: A six-thousand-student survey of mechanics test data for introductory physics courses, 61 (1), hlm. 65

Hanson, D. M. (2012). Designing Process-Oriented Guided-Inquiry Activities. Diakses dari http://quarknet.fnal.gov/fellows/TLDownloads/Designing_POGIL_Activitie s.pdf

Heuvelen, A.V. (1991). Learning to think like a physicist: A review of research based instructional strategies. Am. J. Phys, 59 (10), hlm 891-897.

Diterbitkan

2018-09-12

Cara Mengutip

Zulaiha, F. (2018). Profil Keterampilan Berpikir Kritis Siswa dalam Penggunaan Worksheet dan Problemsheet menggunakan Multi Modus Representasi. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Sains, 1(1), 28-32. https://doi.org/10.52188/jpfs.v1i1.61

Terbitan

Bagian

Articles