TY - JOUR AU - Yekti Nilasari, PY - 2020/08/26 Y2 - 2024/03/28 TI - ANALISIS PENERAPAN PENGELOLAAN RISIKO OPERASIONAL DALAM MEWUJUDKAN GOOD UNIVERSITY GOVERNANCE (STUDI KASUS PADA UNU CIREBON) JF - Jendela ASWAJA JA - JEAS VL - 1 IS - 01 SE - DO - 10.52188/ja.v1i01.56 UR - http://journal.unucirebon.ac.id/index.php/jeas/article/view/56 SP - 58-71 AB - <p>Penelitian dilakukan di Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon dengan maksud untuk menganalisis pengelolaan risiko opersional. Sistem Infomasi sangat bermanfaat untuk menunjang setiap kegiatan internal perguruan tinggi yang dapat menjadikan kesuksesan dan kemajuan perguruan tinggi. Prinsip dari <em>corporate governance</em> berpengaruh dalam pelaksanaan manajemen risiko adalah transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab (responsibilitas) dan independensi Risiko Operasional merupakan&nbsp; risiko yang timbul karena kegagalan dari proses internal, manusia, sistem atau kejadian ekternal. Universitas ini belum pernah mengadakan penngelolaan risiko operasional sehingga banyak indikator dari risiko operasional berpeluang sangat besar dan berdampak sangat tinggi yang dapat mengakibatkan kebangkrutan. Pengelolaan risiko operasional yang buruk menghambat terwujudnya <em>good university governance</em>. Data dikumpulkan dengan menggunakan angket yang disebar dan dianalisis dengan menggunakan desain penelitian diskriptif. Data yang dikumpulkan berupa kata-kata, gambar, dan bukan angka-angka yang disebabkan oleh adanya penerapan metode penelitian kualitatif. Hasil penelitian ini, pengelolaan&nbsp; risiko operasional berpeluang sangat besar dan berdampak sangat tinggi yang dapat mengakibatkan kebangkrutan. Pengelolaan risiko operasional yang buruk menghambat terwujudnya <em>good </em>university<em> governance. </em></p> ER -